Carica pubescens atau
gedang memedi merupakan potensi dataran Dieng yang dapat membantu petani dalam memilih alternatif komoditi yang dibudidayakan. Pilihan ini perlu diperhatikan karena telah banyak petani kentang di Dieng yang mengeluh penghasilannya menurun akibat serangan Cacing Emas / Nematoda Sista Kentang (
Globodera sp.) dan lundi yang semakin serius.
Para industriawan dan yang memiliki modal, tolong masyarakat Dieng untuk memecahkan masalah tersebut. Teknologi budidaya, pengolahan hasil, pemasaran dan modal adalah yang perlu perhatian.
Sumber: Botany Photo of Day; Carica pubescens Kontak:Kelompok Tani Purwaceng, Dieng WonosoboJln. Dieng No. 17 Km. 26 Dieng, Wonosobo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar